3 HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH

Hilman Dani Aufar August 12, 2018
Memainkan hero assasin adalah sebuah peran tersendiri dalam mobile legends. Hero assasin adalah tipikal hero psikopat atau biasa disebut pembunuh yang menakutkan.

3 HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH


Untuk itu dalam mobile legends tugas seorang hero assasin adalah mampu menusuk pertahanan lawan dan melakukan kill kepada musuh yang yang sedang dilawannya. Namun hero assasin tidaklah mudah untuk menguasainya dan berbeda dari hero marksman yang melawan musuh melalui jarak yang agak jauh.



Menggunakan hero ini kita juga harus pandai farming dalam match dan bisa mengambil posisi roam untuk membantu teman 1team. Terkadang hero assasin terlihat mudah dalam menguasainya padahal sulit dan butuh latihan jika ingin menguasai hero. Namun jika kita sudah menguasai hero tersebut kita akan merasa mudah untuk melawan musuh seperti marksman/mage dan sebagainya.

Nah jadi kalian harus latihan minimal tau inti dari skill hero tersebut. Ini dia rekomendasi hero Assasin yang wajib kalian coba. Apa aja sih? Yuk simak ulasan berikut ini.

3 HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH

1. Gusion

HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH
Hero assasin yang baru dirilis febuari kemarin ini dianggap sebagai hero assasin yang mematikan. Tapi tentu saja penggunaan hero ini tidaklah mudah dan butuh latihan minimal kita mengerti inti dari skill tersebut. 

Hero tersebut sangatlah over damage karena tipikal skill brusst melemparkan sekaligus 5 pedang yang dibawanya dan kembali lagi ke genggamnya combo yang bagus juga bisa kalian variasi. Hero ini kuat dari awal hingga akhir jadi jangan khawatir akan kalah dengan marksman selain itu hero ini tergantung dengan pemakainya.

2. Lancelot

HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH
Hero assasin dengan menggunakan pedang yang dibawanya. Hero ksatria meja bundar dalam legenda Arthurian. Hero ini merupakan hero yang sangat mematikan dengan skill yang dimilikinya dia bisa membunuh musuh sekaligus dengan pedang yang dibawanya dan skill menghindar yang dimilikinya sangatlah gesit dan menarik.

Hero ini bisa bertahan hingga akhir dan juga bisa menyelesaikan game dengan cepat tergantung bagaimana kalian memakainya. Hero ini sangat cocok untuk open war dan menyerang pertahanan musuh. Namun butuh kebiasaan untuk bisa menguasai hero ini agar lebih mematikan dan terkadang ada player yang tidak menyukai gameplay hero ini, tentu saja karena skill instan yang dimilikinya sangatlah bervariasi tergantung pemakainya.
3. Fanny

HERO ASSASIN DI MOBILE LEGENDS TERKUAT DARI AWAL HINGGA AKHIR MATCH

Hero ketika yang terkuad dari awal hingga akhir adalah Fanny. Tipikal hero assasin yang membawa tali dengan pedang di sudutnya seperti layaknya spiderman. Hero ini dari awal pun sudah kuat sehingga musuh cukup sulit untuk menangani serangan hero fanny.

Harus kalian tahu penggunaan hero ini berbeda dari yang lainya dan butuh latihan yang bisa menghabiskan waktu kalian cukup lama untuk menguasai hero ini. Namun setelah kalian menguasai hero ini mungkin kalian bisa lebih mengerti kenapa hero ini susah di awal tapi sangatlah mematikan jika kalian sudah menguasai hero ini.

Nah Tugas hero assasin adalah mengincar hero marksman terlebih dahulu karena marksman jika masih hidup akan berbahaya bagi teman satu team karena hero tersebut berperan ketika open war. Usahakan utama kalian mengincar marksman atau juga bisa mage yang berperan di belakang open war musuh.

Mana nih
hero assasin terkuat dari awal hingga akhir yang menurut kalian terbaik? Kalo saya pribadi sih Lancelot :)

Jika kalian penasaran dengan hero tersebut atau ingin menguasai langsung saja cek guide di situs resminya.

Sekian dulu dari saya, semoga bermanfaat jangan lupa like & share.

Share this

Add Comments


EmoticonEmoticon